About Me

Sunday, October 26, 2014

Bongkahan Emas Yang Harganya Sekitar 4.2 Miliar


Sebuah bongkahan emas menjadi primadona dalam sebuah acara lelang. Bongkahan emas ini bisa laku terjual hingga USD350 ribu atau sekira Rp4,2 miliar (Rp12.032 per USD).
Ukuran dari bongkahan emas itu memang besar. Berdasarkan penimbangan, emas ini memiliki berat mencapai 2,7 kilogram (kg).

Bongkahan emas yang disebut Butte Nugget ini, ditemukan di sebuah lahan di California, Amerika Serikat (AS). Kini, bongkahan emas itu dipamerkan di San Francisco Fall Antiques Show di Fort Mason.

“Ini emas sungguhan. Kami tidak tertipu karena telah melakukan pemeriksaan menyeluruh sebelumnya,” ujar penjual emas, Don Kagin, seperti yang dikutip dari metrotvnews.com.
Banyak orang yang penasaran yang ingin melihat emas ini. Mereka pun berbondong-bondong ingin menyaksikan secara langsung bongkahan emas tersebut.


0 komentar:

Related Posts Plugin for WordPress, Blogger...

Masukkan email anda untuk mendapatkan UPDATE Artikel terbaru:

Delivered by FeedBurner

Translate

Blog Archive

My Friend

Popular Posts

Visitors

Site Info

 

Copyright© 2011 Artikel YohanPedia | Template Blogger Designer by : Utta' |
Template Name | Uniqx Transparent : Version 1.0 | Zero-Nine.Net